-->
4 Cara Menghilangkan Plak Pada Gigi

4 Cara Menghilangkan Plak Pada Gigi

4 Cara Menghilangkan Plak Pada Gigi


Goseha,Plak pada gigi bisa menyebabkan kerusakan pada gigi dan gusi manusia. Beberapa cara untuk menghilangkan plak yang ada pada gigi ini cuku efektif dan dapat menjada kesehatan mulut anda loh.
4 Cara Menghilangkan Plak Pada Gigi
plak pada gigi

Plak di gigi terbentuk karena menempelnya berbagai bakteri yang ada di gigi. plak terlihat seperti lapisan licin  dan sangat tipis yang berwarna kekuningan atau ada juga yang putih yang pada umumnya berada di antar gigi dan sepanjang gusi yang ada di gigi, plak akan semakin terlihat apa bila gigi kamu tidak di sikat berhari hari.

Cara menghilangkan plak pada gigi menurut Go-Seha
Plak yang ada di gigi akan terjadi ketika kamu makan atau meminum susu,kue,makanan kering,permen dll yang teringgal di gigi terutama produk yang mengandung karbohidrat akan berpotensi meninggalkan plak pada gigi. Plak pada gigi  membuat bakteri yang hidup di dalam semakin ganas dan mengeluarkan asam yang dapat menghancurkan enamel pada gigi (lapisan pelingdung terluar dari gigi) dan yang lebih parahnya gigi kamu akan berlubang.


Penyakit Yang di Akibatkan Oleh Plak Gigi
Saking berbahayanya plak pada gigi , ternyata plak dapat menyebabkan kamu mengalami penyakit yang di timbulkan oleh plak karena merusak gigi dan tulang pendukung gigi bahkan gusi seperti halnya :
Gigi berlubang dan membusuk , Jika tidak segera di obati maka hal ini dapat terjadi pada gigi anda loh! ,kerusakan pada plak gigi akan menyebar hingga pulpa (lapisan akar) sehingga akan menyebabkan sakit gigi serta abses yang sangat menyakitkan.

Kalkulus (tartar), Lapisan plak akan mengeras sperti halnya semen yang tidak dapat kamu hilangkan dengan sikat gigi aja.

Gingivitis, Peradangan pada gusi yang akan membuat gusi kamu menjadi merah dan bengkak sehingga kamu akan mengalami rasa sakit yang amat pedih.

Periodonititis, infeksi yang terjadi pada gusi akan menyebar dan menyebabkan tulang pada gigi di sekitar rahang.



Selain membuat gigi anda terlihat berwarna kuning juga dapat menyebabkan penyakit, plak gigi juga dapat membuat senyum menjadi tidak indah untuk dilihat loh hehe.Bagaimana Cara mengcegah dan cara menghilangkan plak pada gigi ? cara menghilangkan plak pada gigi ini dapat dilakukan dengan berbagai langkah berikut ini:

Cara menghilangkan plak pada gigi
1.Menyikat gigi. Cara paling ampuh untuk memerangi plak pada gigi adalah dengan rutin menyikat gigi dua kali sehari, pagi dan malam hari jangan lupa ya.Karena menyikat gigi dua kali sehari dapat membantu mencegah pembentukan plak dan juga menghancurkan setiap plak yang sudah mulai terbentuk. Karena bakteri penyebab plak pada gigi akan terus berkembang,maka untuk itu menyikat gigi harus dilakukan secara rutin dan teratur ya. Sangat disarankan juga untuk menyikat gigi dengan menggunakan sikat gigi berbulu lembut dan pasta gigi ber-fluoride selama dua hingga lima menit. Flouride melindungi gigi dengan cara mengikat enamel dan menciptakan permukaan yang lebih keras. Pastikan juga agar seluruh daerah mulut (gigi, gusi, lidah, bagian dalam pipi) ter”sikat” secara keseluruhan dengan bersih.
2. Gunakan benang gigi setidaknya gunakan lahsekali sehari (sebelum tidur malam) untuk menghilangkan bakteri yang ada pada mulut dan sisa makanan.
Berkumur  dengan mouth rinse atau obat kumur (bukan mouthwash yang berfungsi untuk menyegarkan napas anda) gunakan setidaknya dua kali sehari selama 30 detik. Karena obat kumur dapat mencegah penumpukan plak pada gigi , Lebih baik dari sekedar menyikat gigi dan menggunakan benang gigi saja.
3. Jangan lupa untuk hindari makanan dan minuman manis yang lengket seperti permen, kismis, camilan berlapis cokelat, atau minuman bersoda. inget jangan sama sekali kalo bisa ya !.
4. Datangi dokter gigi atau pergi keahli kesehatan mulut setidaknya rutin setiap 6 bulan sekali untuk melakukan pemeriksaan dan membersihkan gigi ke ahlinya.
Jika gigi Anda tertutup oleh plak, jangan khawatir karena plak sangat bisa dihilangkan. Cara menghilangkan plak paling ampuh pada gigi bisa dilakukan dengan menjaga kebersihan mulut. Plak hilang, gigi sehat, tawa pun menjadi lebar dan senyum pun menjadi indah dan enak di pandang.
Blogger
Disqus
Pilih Sistem Komentar

No comments

Advertiser